Ngabuburit Sekaligus Melestarikan Budaya di Kulon Progo
|0 Comment
Ada banyak cara dilakukan masyarakat saat ngabuburit atau menunggu waktu berbuka puasa . di lapangan Jati Kusumo Desa pengasih , Kecamatan pengasih . Sejumlah warga muslim memilih menunggu waktu berbuka puasa dengan olahraga panahan Griya Mataram atau bisa disebut jemparingan ....