Harga Wisata Rafting Elo River Magelang Jogja
Rafting sungai Elo merupakan wisata Adventure menyusuri sungai berjeram di sungai Elo Magelang yang berjarak pengarungan kurang lebih 12 km. Wisata olahraga ini memang menantang, namun jangan khawatir apabila anda membawa anak kecil, anda dapat memilih jalur rafting yang tergolong aman untuk anak. Arum jeram sungai Elo cocok dan aman untuk anak di atas 5 tahun, juga baik untuk pemula. Karena serunya kegiatan air ini, banyak wisatawan ingin mencobanya. Sehingga rafting di sungai Elo semakin populer dan menjadi salah satu destinasi yang sering dikunjungi di Magelang, Jawa Tengah.
Harga Per Orang Rafting Sungai Elo Magelang Terbaru 2024
- 2 orang: Rp 360.000 per pax
- 3 orang: Rp 240.000 per pax
- 4 orang: Rp 180.000 per pax
- >4 orang: Hubungi kami
Pesan paket rafting sungai Elo silakan hubungi CS kami via WhatsApp!
Sampai jumpa di Paket Wisata Magelang bersama kami Jogja75 Tour and Travel.